Implementasi Food Safety dalam Bisnis Distribusi Buah dan atau Sayur
Seperti Kita Ketahui Bersama saat ini semakin berkembangnya Jaman sehingga peranan Distribusi Buah dan atau Sayur sangat diperlukan, serta disertai kasus corona saat ini sehingga peranan distibusi buah dan sayur semakin sangat diperlukan untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari.
Dalam mengimplementasi sistem food safety untuk distribusi buah dan sayur ini, Kami MENGACU pada sistem MANAJEMEN KEAMANAN PANGAN SECARA INTERNASIONAL (iso 22001:2018 dan haccp) sehingga senantiasa dapat menjaga mutu material (buah/ sayur) serta mengurangi kerusakan produk karena proses distirbusi, penyimpanan dan repacking.
A. Ruang Lingkup :
- Pengaturan dan pengecekan material (buah / sayur) di Supplier
- Dapat dilakukan membuat konsep standard penerimaan, sehingga dapat mengurangi material (buah / sayur) yang rusak karena proses penanganan oleh pihak Supplier sebelum dikirim
- Meminimalkan material (buah / sayur) yang rusak sehingga tidak mengganggu stok material (buah / sayur) yang akan diterima
- Pengaturan dan penanganan material (buah / sayur) dari Supplier yang sampai di Lokasi
- Dapat dilakukan konsep standard packing pengiriman oleh Supplier sehingga meminimalkan material (buah / sayur) rusak ketika loading
- Dapat dilakukan konsep standard unloading penerimaan material (buah / sayur) dari Supplier sehingga meminimalkan material (buah / sayur) rusak ketika loading
- Pengaturan Proses pemasukan dalam
Cold storage/ pengemasan sesuai Quantity
- Pengaturan suhu cold storage dan pemantauan
- Pengaturan penanganan dalam gudang cold storage dengan menerapkan sistem FIFO dan Layout
- Pengaturan penanganan proses pengemasan ke yang lebih kecil dalam arti kata perubahan dari material (buah / sayur) yang dari supplier dipacking dalam jumlah yang besar dipacking ulang dalam jumlah yang leih diterima di Pelanggan
- Proses pengiriman ke Customer (sop distribusi buah dan sayur)
- Dapat dilakukan membuat konsep standard pengiriman/ loading, sehingga dapat mengurangi material (buah / sayur) yang rusak saat proses pengiriman / menggunakan truk cold storage dengan pemantauan dan pemastian
- Meminimalkan material (buah / sayur) yang rusak sehingga tidak mengganggu stok material (buah / sayur) yang akan diterima.
- Pembentukan Tim – Struktur Organisasi–yang menunjukkan hubungan antara tim KEAMANAN PANGAN dengan manajemen puncak
- Deskripsi Produk
- Diagram Alur Proses
- Rencana SISTEM KEAMANAN PANGAN ( sop distribusi buah dan sayur):
- Analisa Bahaya dan Tindakan Pengendalian
- Penetapan titik kendali kritis
- Penetapan batas kritis
- Pemantauan titik kritis
- Penetapan prosedur monitoring
- Penetapan tindakan koreksi
- Verifikasi–termasuk validasi, Verifikasi dan kaji ulang manajemen
- Prosedur Cara Penerimaan material (buah/ sayur) dari Supplier
- Prosedur Cara Proses Packing material (buah/ sayur)
- Program Pelatihan Karyawan
- Prosedur Cara Pengiriman material (buah/ sayur) ke Cuatomer
- Prosedur Penanganan keluhan
- Prosedur Ketertelusuran
- Prosedur Penarikan Produk dari Peredaran
detail tentang tentang +62813 8016 3185-JASA KONSULTAN Implementasi Food Safety best of ISO 22000:2018 atau HACCP, slahkan menghubungi kami Konsultan sertifikasi iso 22000:2018, dengan contact di bawah ini?
3 comments
Pingback: ISO 9001:2015 Certification Indonesia I +628121 1352 1977 | Telp/Wa: (+62) 821 1352 1977-Sertifikasi ISO 9001, ISO 45001, ISO 14001, iSO 27001, ISO 22001, HACCP, ISO Indonesia
Pingback: the audit process iso 9001:2015-certification I +62821 1352 1977 WA | Telp/Wa: (+62) 821 1352 1977-Sertifikasi ISO 9001, ISO 45001, ISO 14001, iSO 27001, ISO 22001, HACCP, ISO Indonesia
Pingback: Jasa Pengurusan Izin Pemeriksaan Sarana Balai (psb) | Telp/Wa :(+62)81380163185-JASA KONSULTAN CSMS / HSE /SERTIFIKASI ISO 9001/ FEASIBILITY STUDY / LINGKUNGAN / SIUJK / PERIZINAN